Hidup Sehat

Depacco.com

Wednesday, April 4, 2012

Skala (Penerapan Konsep Kesebangunan)

Dalam kehidupan sehari-hari banyak sekali pemanfaatan konsep kesebangunan. Salah satunya adalah pembuatan miniatur suatu bangunan, penggambaran peta suatu daerah.

Skala Peta





Pada model berlaku

Lebih jelasnya perhatikan contoh berikut.

Contoh 1
Dua kota berjarak 5 km akan digambar pada peta dengan skala 1:250.000. Jarak kedua kota pada peta adalah....

Penyelesaian:
Jarak Sebenarnya = 5 km = 500.000 cm
Skala = 1 : 250.000
Jarak Pada Peta = 500.000 : 250.000 = 2 cm

Contoh 2
Diketahui jarak dua buah kota adalah 180 km. Jika jarak kedua kota 3 cm, maka skala pada peta itu adalah...

Penyelesaian:
Jarak Sebenarnya = 180 km = 18.000.000 cm
Jarak Pada Peta = 3 cm



Skala = 1 : 6.000.000




Contoh 3
Pada layar TV, sebuah gedung yang tingginya 72m tampak setinggi 12 cm. jika lebar gedung itu 24 m, maka lebar gedung pada TV adalah....

Penyelesaian:

=

=
Lebar Model
=
Lebar Model
= 4 cm
Lebar gedung tersebut pada TV adalah 4cm


Latihan Soal
1. Sebuah model/rancangan suatu pesawat terbang berskala 1 : 300. Jika panjang pesawat tersebut sesungguhnya adalah 60 meter dan jarak antara kedua ujung sayapnya 18 meter, tentukan ukuran-ukuran tersebut pada model/rancangannya.

2.Sebuah model masjid mempunyai ukuran alas 30cm x 27cm dan tinggi 18 cm. Jika tinggi masjid sebenarnya 12 meter, maka panjang dan lebar masjid sebenarnya adalah....

1 comments:

Terima kasih atas soal dan pembahasan. Sangat mudah dipahami

Post a Comment